Berikut ini saya akan menjelaskan cara untuk menampilkan angka 0-9 pada seven segment dengan mengunakan bahasa pemprograman Code Vision AVR. Pada rangkaian kali ini saya menggunakan mikokontroller atmega 16 dan seven segment anoda satu digit menggunakan simulasi proteus.
![]() |
Contoh Rangkaian Seven Segment |
Code Program Code Vision Avr:
#include <mega16.h>
#include <delay.h>
void main(void)
{
unsigned char angka[10]= {0b11000000,0b11001111,0b10100100,0b10110000,0b10011001,0b10010010,0b10000010,0b11111000,0b10000000,0b10010000};
unsigned int n=0;
DDRC=0xFF;
while (1)
{
PORTC=angka[n];
delay_ms(100);
n=n+1;
if (n>9){
n=0;
};
};
}
Download CodeVision Avr DisiniDownload Simulasi Proteus Disini
yang udah jadinya aja mana ??
ReplyDeletedownload aja lah, itu ada link downloadnya..hohoho
ReplyDeletekalo seven segmentya nampilin counter 1 - 99, gimana y,..
ReplyDeleteterima kasih?
wah maaf baru bisa balez, kalo untuk menampilkan dari 1-99 saya blum bisa, karena masih sama-sama belajar nih, bagaimana kalo diganti jadi huruf saja atau bisa menggunakan seven segment 4/6/8 digit saja...
ReplyDeletehttp://belajarsintaks.blogspot.com/p/code-vision.html
mas caranya nampilin 9 - 0 gmn??
ReplyDelete